Senin, 06 September 2010

Penuh Dendam Akibat Kepealsuanmu

Andai saja pada waktu itu ku tak mengenalmu
mungkin tidak akan pernah ada yang namanya cinta
dan mungkin tidak ada rasa dendam di dada
mengapa hatiku terasa amat salah mengingat kejadian itu
kau khianati kepercayaan yang telah aku berikan padamu
smenjak kejadian itu menjadikan diriku orang yang penuh dendam
rasa dendamku semakin membara tak terduga
sehingga membakar rasa simpatiku,rasacintaku
dan asa sayangku berubah menjadi rasa dendam

Apakah ini semua dampak dari cinta palsu yang kau berikan
tapi aku tak menginginkan cinta palsu darimu
kengapa kau berikan kepalsuan selama menjalani hubunan denganku
aku tak minta cinta darimu
tapi kau seniri yang datng membawa cinta itu
membawa kepalsuan dalam kehidupanku yang selam ini
sehingga ku tak sadariakan apa yang kau lakukan padaku
kau luluhkan hatiku dengan kepalsuan cinta darimu
membuatku menjadi orang yang penuh dendam saat ini
akibat dari kepaksuan cintamu

1 komentar:

  1. Hmmm, tulisan yang menarik. Terima kasih ya telah berbagi.

    Kebetulan kemarin saya juga barusan menulis topik serupa tentang membalas dendam. Cek saja entri saya yang berjudul Balas Dendam Itu Manis? Saya yakin bisa jadi referensi silang yang menambah pengetahuan kita bersama.

    Salam kenal, dan sampai jumpa lagi nanti.

    Lex dePraxis
    Unlocked

    BalasHapus